Xiaomi memperkenalkan teknologi Mi Air Charge Wireless Charging Jarak Jauh
[ad_1]
Xiaomi memperkenalkan teknologi Mi Air Charge Wireless Charging Jarak Jauh - Xiaomi memperkenalkan teknologi Mi Air Charge, sebuah teknologi wireless charging jarak jauh. Teknologi ini memungkinkan pengguna mengisi ulang baterai ponselnya secara jarak jauh, tanpa harus menempelkan ponselnya ke charging pad.
Xiaomi mengklaim teknologi Mi Air Charge bisa mengisi ulang baterai beberapa ponsel sekaligus baik saat sedang digunakan untuk bermain game, saat berjalan di ruangan, atau bahkan saat ada sesuatu yang menghalangi.
Ukuran wireless charging Xiaomi ini cukup besar. Bahkan bentuknya terlihat lebih mirip sebuah pembersih udara. Mi Air Charge memiliki ukuran yang cukup tinggi, hampir setara dengan tinggi sebuah sofa duduk. Informasi tersebut didapatkan melalui demonstrasi yang dilakukan pihak Xiaomi.
Dengan ukuran yang relatif besar tersebut, Wireless charger ini dapat mengisi daya smartphone 5W sampai radius beberapa meter. Dengan begitu penggunanya dapat mengisi baterai smartphone dengan lebih praktis lagi.
Simak info selengkapnya di artikel dengan klik Instastory kami ya Tech Experts!
Kredit Foto: Xiaomi
#xiaomi #mifans #miaircharge #teknologi #infoteknologi #beritateknologi #beritaviral #viralindonesia #lifestyle #instagood #instatechnology #innovation #creative #digital #futuretech #invention #instalife #techlist #techcrunch #trending #todaytech #teknologiterkini #teknologibaru #millenials
[ad_2]
Source
Xiaomi memperkenalkan teknologi Mi Air Charge Wireless Charging Jarak Jauh - Xiaomi memperkenalkan teknologi Mi Air Charge, sebuah teknologi wireless charging jarak jauh. Teknologi ini memungkinkan pengguna mengisi ulang baterai ponselnya secara jarak jauh, tanpa harus menempelkan ponselnya ke charging pad.
Xiaomi mengklaim teknologi Mi Air Charge bisa mengisi ulang baterai beberapa ponsel sekaligus baik saat sedang digunakan untuk bermain game, saat berjalan di ruangan, atau bahkan saat ada sesuatu yang menghalangi.
Ukuran wireless charging Xiaomi ini cukup besar. Bahkan bentuknya terlihat lebih mirip sebuah pembersih udara. Mi Air Charge memiliki ukuran yang cukup tinggi, hampir setara dengan tinggi sebuah sofa duduk. Informasi tersebut didapatkan melalui demonstrasi yang dilakukan pihak Xiaomi.
Dengan ukuran yang relatif besar tersebut, Wireless charger ini dapat mengisi daya smartphone 5W sampai radius beberapa meter. Dengan begitu penggunanya dapat mengisi baterai smartphone dengan lebih praktis lagi.
Simak info selengkapnya di artikel dengan klik Instastory kami ya Tech Experts!
Kredit Foto: Xiaomi
#xiaomi #mifans #miaircharge #teknologi #infoteknologi #beritateknologi #beritaviral #viralindonesia #lifestyle #instagood #instatechnology #innovation #creative #digital #futuretech #invention #instalife #techlist #techcrunch #trending #todaytech #teknologiterkini #teknologibaru #millenials
[ad_2]
Source